• Mahyeldi Dukung PPDB Online yang Objektif, Transparan, dan Akuntabel

    Mahyeldi Dukung PPDB Online yang Objektif, Transparan, dan Akuntabel

    PADANG, KLIKPOSITIF -Gubernur Sumatera Barat, Mahyeldi kembali menegaskan komitmen untuk mendukung terlaksananya tahapan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) yang objektif, transparan, dan akuntabel. Dukungan itu penting ditegaskan demi terwujudnya pemerataan kualitas pendidikan di Sumbar. Dukungan itu disampaikan Gubernur saat berlangsungnya penandatanganan komitmen dukungan atas penyelenggaraan PPDB Online Tahun Pelajaran 2024/2025 bersama Balai Penjaminan Mutu Pendidikan…

  • Andre Rosiade Yakin Timnas Indonesia Kalahkan Irak dan Lolos

    Andre Rosiade Yakin Timnas Indonesia Kalahkan Irak dan Lolos

    KLIKPOSITIF – Pencinta sepakbola Indonesia H Andre Rosiade berharap Indonesia mampu menang melawan Irak dalam kualifikasi piala dunia 2026 putaran kedua, Kamis (6/6/2024) pukul 16.00 WIB nanti. Meski Irak banyak dianggap lebih kuat, tapi Indonesia hari ini adalah klub yang lebih baik dan berpotensi mengalakan tim-tim besar. “Mohon doanya dari seluruh masyarakat Indonesia. Semoga menjelang…

  • Lulusan Perguruan Tinggi Harus Mampu Beradaptasi dengan Teknologi dan Perkuat Literasi

    Lulusan Perguruan Tinggi Harus Mampu Beradaptasi dengan Teknologi dan Perkuat Literasi

    PADANG, KLIKPOSITIF – Rektor Institut Teknologi Padang (ITP) Dr. Ir. Hendri Nofrianto, S.T., M.T., IPM mengatakan, bersanding atau beradaptasi dengan teknologi dan Artificial Intelegent (AI) hal yang harus dilakukan oleh mahasiswa. Menurutnya, kemajuan teknologi hari ini sangat membantu kita dalam dunia kerja. “Misal, untuk pengukuran jalan biasanya dilakukan berhari-hari. Namun dengan perkembangan teknologi hari ini…

  • 30 Orang Ikuti Workshop Musik di Taman Budaya Sumbar

    30 Orang Ikuti Workshop Musik di Taman Budaya Sumbar

    PADANG, KLIKPOSITIF – Sebanyak 30 orang seniman muda yang lolos seleksi dari daerah-daerah di Sumbar ikuti Workshop Musik yang diadakan di Taman Budaya. Kepala UPTD Taman Budaya Sumbar, Supriadi, mengatakan, workshop ini digelar selama tiga hari, Senin-Rabu (3-5 Juni 2024). “Peserta adalah seniman yang sudah memiliki kemampuan dasar dan interest dalam bermusik sehingga workshop ini…

  • KPU Pessel Petakan Jumlah TPS dan DPT di Pilkada 2024

    KPU Pessel Petakan Jumlah TPS dan DPT di Pilkada 2024

    PESSEL, KLIKPOSITIF- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel), Sumatera Barat ungkap potensi pengurangan jumlah TPS dan DPT di Pilkada 2024. Ketua KPU Pessel, Aswandi mengungkapkan, adanya potensi pengurangan jumlah TPS dan DPT di Pilkada 2024 sesuai dengan hasil pemetaan TPS dan daftar pemilih. Menurutnya, dari hasil pemetaan itu didapatkan adanya potensi pengurangan TPS…

  • Strategi Pemko Padang Panjang Pulihkan Ekonomi Pascabanjir Bandang

    Strategi Pemko Padang Panjang Pulihkan Ekonomi Pascabanjir Bandang

    PADANG PANJANG, KLIKPOSITIF – Perpanjangan masa tanggap darurat pascabencana banjir bandang lahar dingin, Pemko terus lakukan berbagai upaya pemulihan transaksi ekonomi. Di antaranya dengan membangun jembatan darurat yang kembali bisa menghubungkan Kota Padang Panjang dengan Nagari Singgalang, Kabupaten Tanah Datar, serta jembatan darurat di Tanjung, Kelurahan Ganting, Pemko juga senantiasa berkoordinasi dengan Pemprov Sumbar dan…

  • Penurunan Jaringan Telkomsel Akibat Pemadaman Listrik, Telkomsel Sampaikan Ucapan Maaf

    KLIKPOSITIF – Telkomsel menyampaikan permohonan maaf kepada pelanggan karena adanya penurunan kualitas jaringan Telkomsel akibat pemadaman listrik di sejumlah wilayah Sumatera, khususnya wilayah Sumatera Selatan. VP Area Network Operations Sumatera, Nugroho A Wibowo mengatakan, penurunan kualitas layanan terjadi dikarenakan adanya pemadaman listrik yang berdampak pada operasional sejumlah BTS di wilayah tersebut. “Telkomsel akan terus memaksimalkan…

  • Naik di Tahun 2023, Ini Target Bupati Terhadap Produksi Padi di Pessel Tahun 2024

    Naik di Tahun 2023, Ini Target Bupati Terhadap Produksi Padi di Pessel Tahun 2024

    PESSEL, KLIKPOSITIF– Bupati Pesisir Selatan (Pessel), Sumbar, Rusma Yul Anwar klaim produksi padi di daerah itu naik mencapai 39 ton sepanjang 2023. Hal itu disampaikan, Bupati Pessel, Rusma Yul Anwar saat Tanam Perdana Kegiatan Sekolah Lapang Mulsa Tanpa Olah Tanah Udara Bersih Indonesia (UBI), di Bayang, Selasa 4 Juni 2024. Ia mengatakan, sektor pertanian merupakan…

  • Menilik Manfaat Jus Seledri untuk Kesehatan Badan

    Menilik Manfaat Jus Seledri untuk Kesehatan Badan

    KLIKPOSITIF – Jus seledri kaya akan nutrisi dan meminumnya dapat memberikan banyak manfaat kesehatan. Beberapa orang berpikir bahwa hal ini dapat menyembuhkan kondisi seperti kanker, obesitas, masalah tiroid, dan jerawat, meskipun penelitiannya masih terbatas. Dilansir dari laman Healthyline, jus seledri dapat memberikan beberapa manfaat bila dikonsumsi sebagai bagian dari pola makan sehat. 1. Hidrasi Jus…

  • KLHK Tetapkan Tersangka Kasus Pengrusakan Hutan di Tapan Pessel

    KLHK Tetapkan Tersangka Kasus Pengrusakan Hutan di Tapan Pessel

    PADANG, KLIKPOSITIF- Direktorat Jenderal Penegakan Hukum (Gakkum) Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) RI menetapkan seorang tersangka kasus menggunakan dan menduduki kawasan hutan secara tidak sah di Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat. Tersangka EL (66) yang merupakan operator alat berat tersebut terancam hukuman pidana penjara 10 tahun dan denda Rp5 miliar. Bahkan, EL dan sejumlah…

Design a site like this with WordPress.com
Get started